Bedah Novel Poligami Pesantren
Nikah itu pro kreasi atau rekreasi?
Tujuan utamanya adalah rekreasi
Kalau nantinya punya anak itu perkara beda.- kyai husein
Annikah indal hanafiyah
Memiliki kesenangan
Milkul muth'ah
Madzhab syafii
Milkul intifa'
Jk dibaca kitabnya tujuan utamanya rekreasi
Bukan utk py anak
Tuj primer rekreasi
Sekundernya pro kreasi
Dan ini anugrah Tuhan saja. Bukan kehendak saja
Byk orang mengira poligami itu final, ajaran tetap sepanjang masa. Pdhl bukan begitu
Poligami bukan tradisi islam
Telah ada jauh sblm islam
Islam tdk menginisiasi poligami
Bhkn mereduksi terus menerus sampai tinggal hanya 1 istri saja.
Itu bukan ayat poligami. Itu ayat ttg yatim yg hrs dipelihara,dijaga
Jk kalian tdk mampu adil dlm pembagian material utk anak2 yg diasuh itu,fankihuu maa thooba lakum
Yg lbh relevan dg alur tuturan ayat itu, nikahi perempuan yg suka dgmu
Problem besar kita seringkali kesalahan memahami 1 kat
Gunakan hati nurani
Misal ttg giliran nafkah
Bgm kalau yg memberi nafkah justru perempuan?
Kalau baca teks, pakai rasa bahasa
Para sastrawan hrs bicara ttg ini
Indah ya cara Tuhan bicara
Sampaikan
Ada pdgn berbeda kenapa mawaddah bukan mahabbah
Penerjemahan selama ini sulit dipahami
Kita fasih ngomong samawa, tapi itu apa
Mawaddah saling mencintai
Cinta itu apa
Ada cinta birahi, platonis, kekaguman, selflove dst
Rohmah ada 3 makna
Riqotul qolbi empati
Kau adl aku yg lain
Rahmah= Attaathuf kelembutan
Memperlakukan dg lembut dg ketulusan
Ada partikel2 hati yg nembus jantung
Kalau tdk tulus tdk akan sampai
GusDur kok bisa dikagumi byk orang
Rahasianya tulus mengabdi pd kemanusiaan
Rahmah=.... gak kedengeran dg jelas
Assalamu'alaikum.. Izin untuk bertanya kepada Buya Husein. Buya, apakah tolok ukur keadilan dalam berpoligami itu? Karena kebanyakan alasan yang dipakai untuk berpoligami adalah sudah adil karena sudah memberikan materi secara adil. Suwun Buya.
Pertanyaan dr naila
Pembedah berikutnya:
Cantik banget ning @tsuroiya
Assalamualaikum Saya juga izin bertanya tentang poligami, apakah bener disurga pada poligami?
Pertanyaan dari Bella
Assalamualaikum, mau tanya buya. Minta tips dan trik2 jitu untuk mengasah dan merangsang kemampuan perasa kita dalam bidang sastra.
Pertanyaan dari p mahrus
Sebelum dijadikan buku, sdh ada ribuan fans fanatik di sosmed. Shg tanpa promosi, sdh banyak calon pembaca. Bhkn melebihi jika dijual di toko konvensional
Tapi sisi kekurangannya ada kesan terburu2. Ada kurang teliti, typo, ejaan, tdk taat asas.
Aturan2 menulis=big deal
Mengungkap poligami dr sisi berbeda
Di kalangan perkotaan,ustadz2 seleb pamer istri2 di medsos
Bhkn ada yg terang2an kampanye poligami. Tdk masuk akal
Poligami di pesantren beda
Ada kyai2 pesantren yg poligami
Bukan suatu kebanggaan. Msh dianggap tabu
Fenomena itu ditgkp dg baik
Isper yg awalnya rela lalu cemburu
Digambarkan dg baik
Cerita enterpreneurship di pesantren bagus utk inspirasi, di luar kegiatan belajar mengajar dan mengaji
Ada istilah2 asing utk orang bukan dr pesantren. Misal syair2 bhs arab, istilah jawa khas pesantren
Tindhakan=traveling
Spy bisa bersaing dg karya2 mainstream, hrs lbh konpetitif agar bisa berdiri sejajar dg penulis2 terdahulu spt dewi lestari, ayu utami
Beri catatan kaki utk istilah2 yg org umum belum tahu
Misal: sorogan dll
Jangan lewatkan proof reading
Spy rapi
Pesantren salaf membentuk character building
Menjamu tamu
Melayani umat terbuka 24 jam
Tdk cukup berbekal ilmu dan usaha
Hal2 yg berhubgn jangka panjang, bernilai luhur, harus ditirakati. Puasa
Khodimah juga diganbarkan dg baik
Mrk hanya mengharap ridlo guru
Bgm dg kualitas ketulusan kita dlm meneruskan perjuangan pesantren
Ada kampanye zero waste
Ada konsep sedekah versus ilmu
Penting utk berbagi. Tp juga penting utk punya sanad yg benar
Klimaks di awal lalu padat info
Assalamu'alaikum. Sy Nur Azny Agustina Putri dr Jember. Ngapunten, sy mau bertanya kpd Buya Husen
Bagaimana tolok ukur adil dalam berpoligami?
Apakah benar makruh menikahi perempuan yang mandul?
Apakah benar perempuan yang mau dipoligami akan mendapatkan payung emas di surga?
Bib husein:
Keadilan itu banyak pemaknaannya
Biasanya proporsionalitas
Ygpunya kualitas berhak menempati posisi
Menempatkan sesuatu pd tempatnya
Kalau perempuan itu pinter, suami tdk pinter, siapq yg layak jd pemimpin
Ini sbnrnya jebakan2 juga utk kita
Perkenalkan, nama saya Dama dari Temanggung.
Pertanyaannya yaitu : Apakah pemahaman peran dalam pernikahan juga berpengaruh dalam terjadinya poligami? mohon penjelasannya
bagaimana kita bersikap kepada suami dalam hal berkomunikasi sehingga apa yang saya pendam bisa terungkap tanpa mengurangi rasa hormat kepada suami. matursuwun
Pertanyaan kagem Ning Ienas: Bagaimana cara mengemas cerita islami agar bisa dinikmati oleh pembaca muda yang non pesantren? karena saya sedang menulis cerita islami berlatar Al Azhar Kairo, tapi bukan latar pesantren sepenuhnya.
tujuan saya, agar tulisan saya nantinya bisa dibaca lebih luas oleh semua kalangan. di samping itu, saya tidak terlalu fasih dalam mengenal dunia pesantren. terima kasih. (Pertanyaan audience)
Bib husein:
Adil itu asal tdk mendzolimi, tdk menyakiti
Nikah itu tdk sunah. Dasarnya pilihan, mubah. Tergantung situasi dirinya. Apakah ingin? Apakah punya persiapan?
Bukan sunah, mungkin mustahab.
Kalau takut zina, ya nikah itu wajib
Kalau bisa menyakiti,nikah itu haram
Kita sering terjebak pada konstruksi kalau mandul itu perempuan. Pdhl laki2 juga bisa mandul
Di surga gak ada hukum.
perempuan juga bisa punya bidadara banyak.
*Yeayyyy!!!
Hukum hanya ada di dunia
assalamu'alaikum
mau tanya buya
bagaimana cara utk mempunyai semangat yg tinggi dalam membaca serta istiqomah dalam belajar mengajar secara ikhlas
bagaimana sih arti berkhidmah yg sesungguhnya dlm pesantren?
spt apa contoh wujud ilmu yang barokah didalam kehidupan yang nyata ? sisipkanlah sedikit motivasi bagaimana cara untuk bisa menghasilkan karya2 yang enak dan baik untuk dibaca serta bermanfaat tentunya
Baca buku buya husein islam tradisional yang terus bergerak
Laisa kullu maa sonadsuhu laa... haish apa tadi kliwat buya
Buya sdh pahami sanad
Kitab uqudullijain
Syarah uqudullijain
Perempuan jd subordinat
Mosok perempuan jd sumber kesialan?
Klo perempuan liwat,sholat batal?
Ajaran islam yg kita terima saat ini produk arabiyah
Kita sdh byk melanggar sbnrnya
Pergi2 gak pakai mahrom
Kita perlu kontekstualisasi pesantren dan ajaran2nya utk masa sekarang
Kyai asnawi meramal 10 thn yg akan datang jumlah perempuan 4x lbh banyak dr laki2.
Bgm jika suami ning2 ini nikah lbh dari 1?
Atau misal ning2 yg jomblo2 ini belum nikah gimana?
*hohoho
Ada 2 gambaran dlm cerita
Karakter spt apa yg pantas utk poligami
Kalau suaminya matang siap mental spiritual ekonomi, qowam, bisa memimpin, adil. Istri2nya bisa mendukung. Bisa saja poligami.
Poligami=pintu darurat. Boleh.
Ada resiko2 yg hrs dipahamiLabel: inspiration, Love, novel, pesantren, poligami